Ridwan Kamil Pamit kepada Jamaah Masjid Raya Al Jabbar

Ridwan Kamil Pamit kepada Jamaah Masjid Raya Al Jabbar

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil pamitan kepada jamaah Masjid Raya Al Jabbar. Ia pamit karena akan segera melepaskan jabatannya sebagai Gubernur Jabar dan digantikan pejabat gubernur hingga Pemilu 2024. Ridwan Kamil mengucapkan “pileuleuyan” saat bersama unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Barat melaksanakan Tarawih Keliling (tarling) perdana di Masjid Raya Al Jabbar, Jumat (24/3/2023). […]

Baca Selengkapnya
Kunjungan ke Masjid Raya Al Jabbar Akan Dibatasi

Kunjungan ke Masjid Raya Al Jabbar Akan Dibatasi

MasjidAljabbar.com — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berencana untuk membatasi kunjungan ke Masjid Raya Al Jabbar. Menurut Kang Emil –sapaan akrabnya– pembatasan itu dilakukan untuk meminimalisir sekaligus memetakan persoalan yang timbul akibat tingginya animo masyarakat. “Kalau pembatasan iya, kalau menutup saya kira tidak bijak dalam pandangan saya. Kita sesuaikan saja,” kata Emil yang juga menjabat […]

Baca Selengkapnya