Jadwal Ceramah bada shalat berjamaah Subuh dan Dzuhur di Masjid Raya Al Jabbar, Senin-Ahad, 1-7 Desember 2025. Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 1-7 Desember 2025 Senin, 1 Desember 2025 Subuh: KH. Erdi Hardiman, S.Pd (Ketua MUI Gedebage, Pengasuh Ponpes Al-Bana , Pengurus DKM Al Jabbar, Wakil Katib PCNU Kota Bandung) Dzuhur: Ust. Entoh Wahyu , […]
Baca SelengkapnyaCategory Archives: Ceramah
Tiga Tanda Hati yang Sakit dan Pentingnya Menjaga Kualitas Ibadah
Masjid Raya Al Jabbar kembali menghadirkan kajian pencerahan melalui Ceramah Dzuhur yang disampaikan oleh Ustadz M. Ikhwan Nasori, M.Pd sebagai pengurus DKM Al Jabbar dan Lembaga Dakwah NU Jawa Barat. Kajian yang berlangsung pada Kamis, 27 November 2025, ini diikuti oleh jamaah dari berbagai wilayah. Berikut ini intisari materi ceramahnya. Suasana siang itu terasa hangat dan menenangkan ketika […]
Baca SelengkapnyaMuhasabah Menjelang Akhir Tahun: Menghargai Waktu dan Menata Amanah
Menjelang berakhirnya tahun 2025, pada Ceramah Dzuhur di Masjid Raya Al Jabbar, Ahad (23/11), Dr. Aa Abdul Rozak, M.Ag (Ketua LASQI Bandung Raya/anggota DPRD Kota Bandung) menyampaikan pesan penting mengenai urgensi muhasabah sebagai bentuk kesadaran seorang hamba dalam memanfaatkan waktu. Dalam ceramahnya, ia menekankan bahwa akhir tahun seharusnya tidak hanya dirayakan dengan euforia, tetapi menjadi […]
Baca SelengkapnyaCeramah Dzuhur: Akhir Tahun Kesempatan untuk Muhasabah
Masjid Raya Al Jabbar kembali menghadirkan kajian pencerahan melalui Ceramah Dzuhur yang disampaikan oleh Dr. Aa Abdul Rozak, M.Ag, yang dikenal sebagai Ketua LASQI Bandung Raya, anggota DPRD Kota Bandung, sekaligus Pengurus PCNU Kota Bandung. Kajian yang berlangsung pada Ahad, 23 November 2025 ini diikuti oleh jamaah dari berbagai wilayah yang ingin memperdalam makna muhasabah […]
Baca SelengkapnyaJadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 24-30 November 2025
Jadwal kajian rutin Ceramah ba’da shalat berjamaah Subuh dan Dzuhur di Masjid Raya Al Jabbar, Senin-Ahad, 24-30 November 2025. Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 24-30 November 2025 Senin, 24 November 2025 Subuh: Dr. H. Reza Pahlevi Dalimunthe Lc , M. Ag (Dosen Ilmu Hadits UIN SGD Bandung) Dzuhur: Drs. Jamjam Erawan, MAP (Wakil Ketua PW […]
Baca SelengkapnyaCeramah Dzuhur: Waktu Terus Berjalan, Jangan Sampai Menyesal Kemudian
DKM Masjid Raya Al Jabbar menggelar ceramah bada Dzuhur Minggu siang (23/11/2025) yang dihadiri oleh ratusan jamaah. Ceramah yang diisi oleh Ketua LASQI Bandung Raya, Dr. Aa Abdul Rozak, S.Pd.I., M.Ag, ini membahas mengenai pentingnya waktu. Abdul Rozak yang juga pengurus PCNU Kota Bandung ini mengatakan, manusia seringkali tidak sadar kalau waktu terus berjalan. “Sekarang […]
Baca SelengkapnyaPerkuat Niat Agar Menjadi Pelajar yang Hebat
DKM Masjid Raya Al Jabbar Bandung menggelar ceramah bada Dzuhur, Ahad (16/11/2025), dengan menghadirkan penceramah Rektor IAIS Sukabumi, Prof. Dr. KH. Zainal Abidin, M.Ag. Dihadiri jamaah dari berbagai daerah, topik pembahasan dalam ceramah ini adalah “Keterikatan Antara Pelajar dengan Niat di Dalam Hatinya”. Prof. Zainal mengatakan, jika ingin menjadi pelajar yang baik, maka harus menyiapkan niat […]
Baca Selengkapnya





