Pemerintah secara resmi menetapkan jadwal libur sekolah selama Ramadhan 1446 H/2025 M melalui Surat Edaran Bersama (SEB) tiga menteri. Surat edaran tentang pembelajaran selama Ramadan 1446 Hijrian/2025 M menetapkan, para siswa selama sepekan awal Ramadhan akan melaksanakan kegiatan belajar di lingkungan rumah. Surat edaran tentang libur sekolah selama Ramadhan ini diteken tiga menteri, yakni Menteri […]
Baca Selengkapnya