Kedubes Arab Saudi Buka Bersama di Masjid Raya Al Jabbar

Kedubes Arab Saudi Buka Bersama di Masjid Raya Al Jabbar

Kedutaan Besar (Kedubes) Arab Saudi di Indonesia menggelar program buka puasa bersama di beberapa titik masjid Indonesia. Salah satunya di  Masjid Raya Al Jabbar pada hari kedua belas Ramadan 1446 H, Rabu (12/3/2025). Kepala Atase Agama Kedubes Arab Saudi Syeikh Ahmad Bin Essa Al Hazmi menyampaikan bahwa program ini diawasi langsung oleh Kementerian Urusan Islam, […]

Baca Selengkapnya
Idul Fitri

Arab Saudi: Idul Fitri 1 Syawal 1444 H Kemungkinan Sabtu 22 April 2023

Para astronom Arab Saudi dan Uni Emirat Arab (UEA) mengumumkan bahwa Idul Fitri 1 Syawal 1444 Hijriyah kemungkinan besar jatuh pada Sabtu, 22 April 2023. Demikian diwartakan Al Arabiya, Senin (17/4/2023). Majid Abu Zahra dari Masyarakat Astonomi Jeddah kepada kantor berita Arab Saudi (SPA) mengatakan, hilal kemungkinan belum bisa terlihat mata telanjang pada Kamis (20/4/2023) […]

Baca Selengkapnya