shalat berjamaah

Hukum Shalat Wajib di Masjid

Apa hukum shalat fardu, shalat lima waktu, atau shalat wajib di masjid? Apakah shalat fardu wajib berjamaan di masjid? Para ulama berbeda pendapat soal ini, namun bersepakat tentang keutamaan shalat berjamaah di masjid mengingat banyaknya hadits tentang pahala shalat berjamaah di masjid. Rasûlullâh Saw sangat menganjurkan bagi laki-laki mengerjakan shalat secara berjama’ah di masjid dan […]

Baca Selengkapnya
Ceramah Subuh dan Dzuhur Masjid Raya Al Jabbar

Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 28 Oktober-3 November 2024

Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur di Masjid Raya Al Jabbar, Senin-Ahad, 28 Oktober s.d. 3 November 2024. Video ceramah pilihan, murottal, adzan, liputan kegiatan, artikel keislaman, dan lainnya ada di kanal Youtube Masjid Raya Al Jabbar. Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 28 Oktober-3 November 2024 Senin, 28 Oktober 2024 Subuh: Ustadz Abdillah Zaelani ( Pengurus Korps […]

Baca Selengkapnya
Orang Baik

3 Golongan Orang Terbaik dalam Pandangan Allah SWT

Ada tiga golongan orang terbaik dalam pandangan Allah SWT, yakni orang-orang yang bertakwa, mereka yang panjang umur dengan amal baik, dan orang yang paling bermanfaat bagi manusia lain. Tiga golongan orang terbaik ini berdasarkan firman Allah SWT dan hadits Nabi Muhammad Saw. 1. Orang Bertakwa Orang yang paling mulia adalah orang yang paling bertakwa. يَا […]

Baca Selengkapnya
Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur di Masjid Raya Al Jabbar

Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 21-27 Oktober 2024

Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 21-27 Oktober 2024 di Masjid Raya Al Jabbar. Terbuka untuk umum. Kultum atau ceramah singkat bada shalat berjamaah Subuh dan Dzuhur. Jadwal Ceramah Subuh dan Dzuhur 21-27 Oktober 2024 Senin, 21 Oktober 2024 Ustadz. H. Parman (Ketua MUI Kel. Cimincrang Kec. Gedebage Kota Bandung ) Dzuhur : KH. Ahmad Zamroni […]

Baca Selengkapnya
Studi: Sedekah Membuat Anda Sehat dan Bahagia

Studi: Sedekah Membuat Anda Sehat dan Bahagia

Sedekah adalah salah satu jenis ibadah sekaligus kebaikan dalam Islam. Banyak ayat Al-Qur’an dan hadits yang menyatakan pahala sedekah, termasuk menghapus dosa. Sedekah juga membuat Anda sehat dan bahagia. Studi baru membuktikan manfaat memberi (giving, sedekah) —tidak hanya bagi si penerima, tetapi juga bagi kesehatan dan kebahagiaan si pemberi. Sedekah dalam studi ini merujuk pada […]

Baca Selengkapnya
Pelantikan DMI Jabar oleh JK dan Pj Gubernur Jabar di Masjid Raya Al Jabbar

Jusuf Kalla Lantik Pengurus PW DMI Jabar di Masjid Raya Al Jabbar

Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI), HM Jusuf Kalla, didampingi Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin melantik Pengurus Pimpinan Wilayah (PW) DMI Jawa Barat 2024-2029 di Masjid Raya Al Jabbar, Senin (14/10/2024). Dalam amanatnya, Jusuf Kalla meminta agar pengurus PW DMI Jabar memiliki program dalam membantu jamaah masjid. “Saya sampaikan tadi bahwa disamping masjid itu […]

Baca Selengkapnya